Senin, 23 Agustus 2010

Chlromint

 
HARGA Rp. 140.000 / BOTOL 500 ml

Deskripsi:
Nutrend Chloromint merupakan produk liquid yang berisi chlorophyllin dengan rasa mint yang khas yang bermanfaat untuk memelihara kesehatan. Chlorophyllin adalah chlorophyll yang terkandung dalam spirulina yang dapat larut dalam air.
Kemasan:
Botol isi 500 ml

POM SD 061627491
Cara Pakai:
3 X sehari 1 sendok makan (15 ml)
dilarutkan dalam 1 gelas (250 cc) air putih dingin
Product Knowledge:
Nutrend Chloromint merupakan produk liquid yang berisi chlorophyllin dengan rasa mint yang khas yang bermanfaat untuk memelihara kesehatan. Chlorophyllin adalah chlorophyll yang terkandung dalam spirulina yang dapat larut dalam air.

Khasiat dan kegunaan:
Membantu melancarkan pencernaan dan mengatasi konstipasi
  • Memiliki aktivitas antibakteri sehingga mampu menghambat pertumbuhan bakteri anaerobic yang merugikan di dalam saluran pencernaan.
  • Menstimulasi pertumbuhan bakteri usus yang menguntungkan yaitu lactobacillus yang mampu menghasilkan vitamin B12 sehingga dapat memperbaiki proses pencernaan.
Membersihkan darah, menghilangkan bau badan dan bau mulut
  • Memiliki kemampuan detoksifikasi terhadap senyawa-senyawa berbahaya termasuk logam-logam berat dan zat-zat karsinogenik yang terdapat dalam darah.
  • Mampu melakukan detoksifikasi pada saluran pencernaan (khususnya usus besar) liver dan aliran darah.
  • Membantu bakteri menguntungkan serta menyembuhkan jaringan yang rusak di sepanjang saluran pencernaan sehingga dapat mencegah terjadinya bau badan dan mulut.
Meningkatkan Imunitas
  • Mempunyai aktivitas antioksidan sehingga mampu melawan kanker dan mengatasi masalah imunitas.
  • Membentuk ikatan kompleks antara mutagen/karsinogen dengan chlorophyllin yang menbentuk interaksi yang kuat antara rantai tak jenuh keduanya. Ikatan kompleks tersebut sangat efektif untuk menginaktivasi mutagen dan karsinogen.
Mengatasi Anemia
  • Chlorophyllin mengatasi anemia dengan meningkatkan jumlah hemoglobin khususnya bila sedang menjalani masa kemoterapi.
Efek samping:
Wanita hamil dan menyusui sebaiknya tidak mengkonsumsi chlorophyllin. Karena pemakaian chlorophyllin ada kemungkinan menyebabkan diare pada penderita yang tidak tahan.

undefined
Demo khloromin , dimana pada gelas sebelah kiri di campur dengan minuman penambah stamina yang banyak beredar dipasaran), tampak menggumpal pada bagian bawah, atas lebih bening. Yang menggumpal terbuang bersama kotoran.  

Tidak ada komentar:

Posting Komentar